lintobaro
Loading...

5 Fitur Tersembunyi di Windows 8

1. Start Menu Rahasia Ketika Anda mengarahkan kursor ke pojok kiri layar monitor Anda dan mengklik kiri pada mouse Anda, tampilan scr...


1. Start Menu Rahasia
Ketika Anda mengarahkan kursor ke pojok kiri layar monitor Anda dan mengklik kiri pada mouse Anda, tampilan screen yang akan dimunculkan adalah seperti ini.



Tapi, apabila yang diklik adalah tombol mouse kanan, Windows 8 akan menampilkan menu yang memuat akses ke sejumlah area penting mirip pada start menu yang lama, termasuk control panel, command prompt, dan task manager.

2. Singkronisasi Akun Pengguna
Windows 8 mendukung mode user Account seperti yang ada pada versi Windows terdahulu. Namun, sistem operasi tersebut juga bisa membuat akun pengguna jenis baru yang tersingkronisasi dengan Windows ID milik pengguna yang bersangkutan.

Melalui akun ini, Anda bisa mengakses data dari SkyDrive, Xbox, Hotmail/outlook dan jasa-jasa lainnya yang berbasis cloud lain dari Microsoft.

Akun pengguna tipe baru ini juga bisa menyamakan setting Windows Anda di beberapa koemputer yang berbeda sehingga bisa membantu ketika menggunakan banyak komputer.

Untuk dapat mengakses fitur ini jalankan setting, pilih "Change PC Setting" dan buka "Sync your setting"

3. Windows Defender
Aplikasi Windows Defender dihidupkan kembali di Winwos 8, menggantikan Microsoft Security Essential.



Tidak seperti halnya Microsoft Security Essential, Windows Defender bisa menangkal virus, spyware, serta terintegrasi pada sistem operasi.

Defender akan aktif secara otomaits apabila pengguna belum menggunakan anti-virus dan anti-spyware pada komputer untuk menutup celah keamanan yang ada.

4. Mematikan Komputer dengan Cepat
Proses "Shutdown" komputer pada Windows 8 lebih panjang dan berbelit-belit dibandingkan dengan Windows pada versi sebelimnya.



Proses tersebut bisa dipersingkat dengan memilih tampilan desktop (tanpa adanya windows yang terbuka) lalu menekan tombol kombinasi [Alt] dan [F4] secara bersama-sama, nantinya akan ada Window Shutdown yang muncul.

5. Screen Praktis
Pada Windows 7 aplikasi snipping tool untuk menampakan gambar (screenshot), tool ini masih ada di Windows 8. Akan tetapi, ada cara yang berbeda dan lebih praktis. Anda cukup menekan kombinasi tombol [Windows] dan [Printscreen] pada keyboard dan gambar akan tersimpan dalam format PNG.



Posting Komentar Default Comments Disqus Comments

  1. I love what you guys tеnd to be up too. Thiѕ ѕοrt
    οf clevеr work and coveragе! Keep uρ the excellent ωοrks guyѕ Ι've included you guys to my own blogroll.

    My web blog; dpa
    Feel free to visit my web page ::

    BalasHapus
  2. You made some really good points thеге.
    I cheсked on the inteгnеt fοг additіοnal information about thе
    iѕѕue and found moѕt ρeoplе
    will gο along ωith your ѵiеws on this web ѕitе.
    Review my blog ; buy followers on instagram

    BalasHapus

emo-but-icon

Beranda item

Facebook

Statistics

Total Tayangan Halaman